INFO MENARIK

Cara Aman Packing Tanaman Menggunakan Kardus Bekas

Full width home advertisement

img

Info Menarik

Jajan Kuliner

img

2b4adc51-60a4-455d-90d9-8cca80ed115d
Cara Aman Packing Tanaman Menggunakan Kardus Bekas

Siapa sih yang engga suka dengan Tanaman! Terlebih saat melihat hunian di lengkapi Taman...


Tanaman merupakan Tumbuhan hidup yang secara sengaja di budidayakan agar memperoleh hasil atau manfaat. Bisa di jadikan sebagai sumber pangan, obat obatan, penyedia oksigen dan juga mampu menciptakan lingkungan lebih sehat serta asri.  Karena-nya, tak jarang Tanaman dapat menyumbang pundi-pundi Uang sebagai penghasilan yang bernilai ekonomis. Rata-rata Tanaman tersebut diperbanyak melalui stek batang, cangkok atau langsung dari biji. Seperti Tanaman Sayur-mayur, Tanaman Buah, Tanaman Herbal maupun Tanaman Hias. Begitupula Tanaman berbatang keras serupa Jati, Mahoni dan lain sebagai-nya.


 

AnyConv.com__IMG_20200419_080244-compressed


Pada Era Milineal, Tanaman berkembang pesat seiring kemajuan Teknologi Internet. Banyak kemudahan informasi yang bisa diperoleh sekaligus membuka peluang usaha secara online. Seperti yang sedang trend saat ini, yaitu Jual Beli Tanaman Hias.


20211030_094725


Tanaman Hias menjadi favorite di antara Tanaman lain serta memiliki nilai jual kembali yang lebih tinggi. Selain itu Tanaman Hias bernilai Estetika pada hunian. Tak heran banyak diburu meski harus memesan secara online ke Luar Kota dengan berbagai resiko. 


IMG_20180126_181942-compressed


Salah satu faktor resiko terbesar ialah Packing. Packing atau Pengemasan harus di perhatikan dengan baik, supaya terhindar dari kerusakan saat Pengiriman melalui Jasa Ekspedisi. Kayu atau Paralon menjadi pilihan terbaik menjaga Tanaman tidak rusak. Sayang-nya Biaya Ongkos Kirim menjadi lebih mahal.


tan


Namun tidak perlu khawatir, menggunakan Kardus Bekas bisa menjadi pengganti-nya. Berikut ini contoh cara melakukan Packing Aman dengan hanya memakai Kardus Bekas, sehingga Tanaman terhindar dari resiko kerusakan juga menghemat Biaya Ongkos Kirim.


IMG_20210125_062703-compressed
gb1


Langkah pertama, siapkan Tanaman yang akan di kirim. Beri media tanam, bungkus dengan plastik dan ikat dengan karet, supaya tetap terjaga kelembaban-nya.


pack
gb2


Siapkan Kardus, pilih yang tebal seperti Kardus bekas Rokok. Lipat menjadi 8 bagian memanjang. Jika kurang, dapat di oplos kardus lain lalu ditempel dengan lakban. Beri Tali Rafia melingkar pada lipatan seperti contoh Gb.3 & 4.


IMG_20210125_062442-compressed
gb3

IMG_20210125_062057-compressed
gb4


Taruh Tanaman diatas kardus, ikat dengan tali rafia (Gb.5). Kemudian Lakban rapat agar tanaman tidak goyang saat pengiriman.


IMG_20210125_061827-compressed
gb5

IMG_20210125_061715-compressed
gb6

IMG_20210125_061429-compressed
gb7


Ulangi kembali mengikat tanaman pada lipatan kardus. Buat arah Tanaman saling berhadapan satu sama lain (Gb.8&9).


IMG_20210125_061506-compressed
gb8

IMG_20210125_061308
gb9


Terakhir Gulung Kardus sesuai Lipatan yang telah di buat pada Gb.3, Satukan dan bungkus rapat dengan Lakban sebagaimana Gb. 10 s/d 12, lalu Packing siap untuk di Kirim.


IMG_20210125_061204-compressed
gb10

IMG_20210125_061056-compressed
gb11

IMG_20210125_061114-compressed
gb12


Cara Packing di atas bisa menjadi sebuah alternatif sederhana untuk meminimalisir kerusakan akibat benturan atau batang patah saat pengiriman. Namun demikian beberapa faktor lain semacam Jenis Tanaman, ketahanan terhadap cahaya, kelembaban dan Jarak Pengiriman juga harus di pertimbangkan.


img

Bottom Ad [Post Page]

| Designed by Colorlib